Membuat efek neon bersinar dengan lekukan di photoshop
11:17 AM
5 Comments
www.teguhashax.blogspot.com untuk
membuat efek neon pada photoshop tidaklah sulit, anda tinggal ikuti saja
langkah-langkah pada tutorial membuat efek neon di kali ini.
Preview hasil :
Untuk bahan gambar anda bisa
menggunakan gambar anda sendiri atau menggunakan gambar saya, silakan download
di bawah :
1.
Model
Atau anda bisa langsung mendownload hasil dan source tutorial kali ini di bawah ini :
Untuk membuatnya silakan ikuti
langkah-langkah di bawah ini :
1.
Buka dulu gambar yang akan
di berikan efek neon.
2.
Aturlah terlebih dahulu brush
tool dengan pengaturan seperti gambar di bawah ini :
3.
Setelah buatlah layer
baru (shift + ctrl + n), di atas layer model dan beri nama neon, setelah
itu menggunakan pen tool ( ), buatlah
pola seperti pada gambar di bawah :
4.
Setelah itu masih dalam pen tool, kemudian klik kanan pada gambar dan
pilihlah stroke path....
5.
Kemudian akan muncul kotak
dialog seperti gambar di bawah, dan pilihlah brush kemudian klik ok.
6.
Maka gambar akan terlihat
seperti di bawah, kemudian masih pada pen tool, klik kanan lagi pada gambar dan
pilihlah delete path... untuk menghilangkan pola path.
7.
Buatlah layer baru di atar
layer neon, dan beri nama cahaya neon. Kemudian pada layer cahaya neon itu gunakanlah brush tool
dan tutupilah pola putih neon tadi dengan warna yang cerah, seperti gambar di
bawah ini.
8.
Setelah di tutupi, kemudian
klik kanan pada layer cahaya neon, dan pilihlah create cliping mask.
9.
Maka gambar akan terlihat
seperti di bawah ini :
10. Sekarang klik kanan pada layer neon, pilih blending
option..,
11. Dan akan muncul kotak dialog, kemudian aturlah dengan pengaturan
seperti gambar-gambar di bawah ini :
·
Pengaturan outer glow
·
Pengeturan stroke
12. Sekarang kita akan menghapus bagian yang tidah penting, pastikan
anda berada pada layer neon, setelah itu gunakanlah eraser tool dengan pemgaturan seperti pada gambar,
kemudian hapuslah sebagian neon yang menutupi badan.
Dan hasilnya bisa dilihat pada
gambar di bawah ini :
kunjungan malam, happy blogging
ReplyDeleteselamat berkunjung gan,,,,
ReplyDeletemakasih gan infonya....
ReplyDeleteini sekedar saran.. coba browsing pake IE
ya, emng kalao di browsing pakeIE lama banget + tapilannya acakan, jadi blog ane ini bisanya dibuka di firefox sama Google Crome
ReplyDeleteMuantabBBB infOnya WakKKKwaWWW IsSSStimEwa
ReplyDeletehttp://tukangtinta.blogspot.com/